ANALISIS USABILITAS PADA WEBSITE DONASI WECARE.ID MENGGUNAKAN POST-STUDY SYSTEM USABILITY QUESTIONNAIRE

ANUGRAH SIHALOHO and MHD. FARIZ DHANIRA (2021) ANALISIS USABILITAS PADA WEBSITE DONASI WECARE.ID MENGGUNAKAN POST-STUDY SYSTEM USABILITY QUESTIONNAIRE. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (8MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (798kB)

Abstract

WeCare merupakan sebuah organisasi pengumpul donasi untuk pasien-pasien rumah sakit yang kurang mampu, berada di bawah Yayasan Pelita Cakrawala dan dikelola oleh beberapa orang termasuk dokter-dokter di Indonesia. WeCare memiliki sebuah website guna memperluas jangkauan penyebaran informasi yang mereka demi mendapatkan para donatur. Setiap website harus memiliki usabilitas yang baik agar dapat dengan mudah dipahami oleh penggunanya. Oleh karena itu dilakukan penelitian terhadap usabilitas website WeCare.id dengan menggunakan metode PSSUQ. Terdapat tiga komponen pada PSSUQ yaitu kegunaan system (sysuse), kualitas informasi (infoqual), dan kualitas tampilan (interqual) yang dijadikan acuan untuk mengukur kelayakan suatu produk seperti website, dengan menggunakan penilaian skala likert poin satu sampai tujuh, hasil yang didapat dari penelitian ini dengan menggunakan metode PSSUQ, website WeCare.id dapat dikatakan sudah layak untuk digunakan oleh masyarakat calon donatur dengan nilai secara keseluruhan sebesar 2,9, karena semakin rendah nilai yang didapat maka semakin baik produk atau system tersebut.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Sistem Informasi
Depositing User: Rospi Marlena
Date Deposited: 26 Jan 2023 09:35
Last Modified: 26 Jan 2023 09:35
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/909

Actions (login required)

View Item
View Item