NICHOLAS DEVLIN CANG (2024) SISTEM INFORMASI MANAJEMEN MEMBERSHIP PADA BRAYAN FITNESS CENTRE BERBASIS WEB. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.
BAGIAN AWAL .pdf
Download (5MB)
BAB I .pdf
Download (1MB)
BAB II .pdf
Download (8MB)
BAB III .pdf
Restricted to Registered users only
Download (24MB)
BAGIAN AKHIR .pdf
Download (1MB)
Abstract
Brayan Fitness Centre menghadapi kendala dalam proses operasional akibat proses pendaftaran calon anggota dan akses informasi membership plan yang masih manual. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sebuah sistem informasi berbasis web guna meningkatkan efektivitas dan efisiensi operasional Brayan Fitness Centre. Metodologi penelitian yang digunakan adalah System Development Life Cycle (SDLC) dengan model Waterfall. Sistem ini memiliki fitur yang dapat diakses oleh pengunjung, admin, dan anggota. Pengunjung dapat mengakses informasi membership plan, sementara admin dapat mengelola data membership plan, anggota, transaksi, dan absensi. Anggota dapat mengakses profil, membership plan, absensi, dan riwayat transaksi mereka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem informasi ini mampu mempermudah proses pendaftaran dan akses informasi, serta meningkatkan efektivitas kerja staf. Dengan demikian, sistem ini diharapkan dapat memberikan layanan yang lebih baik kepada anggota dan calon anggota Brayan Fitness Centre.
Item Type: | Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1)) |
---|---|
Subjects: | Sistem Informasi |
Divisions: | Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Sistem Informasi |
Depositing User: | Rospi Marlena |
Date Deposited: | 22 Aug 2024 04:30 |
Last Modified: | 22 Aug 2024 04:30 |
URI: | https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/3603 |