ANALISIS DAN PERANCANGAN WEBSITE PEMASARAN PADA GLORY STORE

JUDHI TRISNANTO and RIPIN WILLY (2016) ANALISIS DAN PERANCANGAN WEBSITE PEMASARAN PADA GLORY STORE. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (7MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (335kB)

Abstract

Perkembangan teknologi pada zaman modern ini semakin berkembang, salah satu contohnya adalah pemasaran produk melalui website. Melihat perkembangan yang terlalu maju maka Glory Store sebagai ingin menciptakan website sendiri. Glory Store adalah toko yang menjual berbagai jenis tas dimana dalam proses pemasarannya mengunakkan aplikasi blackberry messanger. Admin membuat group, kemudian mengupload gambar ke group dan menambah anggota baru. Akan tetapi, di aplikasi blackberry group terdapat kelemahan yaitu keterbatasan jumlah member dan gambar. Atas masalah berikut, penulis melakukan penelitian yang berjudul analisis dan perancangan website pemasaran pada glory store dengan menggunakan adobe dreamweaver cc 2015 dan phpmyadmin. Adapun metode penelitan yang digunakan adalah siklus hidup pengembangan sistem (SHPS). Dengan sistem yang berbasis web, masalah keterbatasan dalam penginputan member maupun gambar dapat teratasi.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Sistem Informasi
Depositing User: Rospi Marlena
Date Deposited: 14 Jun 2023 04:21
Last Modified: 14 Jun 2023 04:21
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/2947

Actions (login required)

View Item
View Item