CYNTHIA JENNI WIJAYA and JEVIN CLARENCE (2020) PERENCANAAN BISNIS STARTUP LAYANAN CATERING “ANGLE CATERING”. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.
BAGIAN AWAL.pdf
Download (11MB)
BAB I.pdf
Download (2MB)
BAB II.pdf
Download (11MB)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (54MB)
BAGIAN AKHIR.pdf
Download (1MB)
Abstract
Makanan merupakan kebutuhan utama manusia yang harus terpenuhi. Seiring perkembangan zaman dan kemajuan teknologi membuat orang sadar akan pola hidup sehat sehingga menjadikannya sebagai suatu tren yang layak untuk diikuti. Reaksi dari suatu alergi atau penyakit yang muncul karena kesalahan mengonsumsi makanan kadang kala menjadi masalah besar yang dapat mempengaruhi kesehatan. Selain itu, adanya masalah dengan berat badan menjadikan beberapa orang khawatir untuk menggunakan jasa catering. Perencanaan bisnis startup "Angle Catering" merupakan layanan jasa catering berbasis aplikasi mobile yang menyediakan variasi menu makanan yang berbeda-beda setiap harinya dan memberikan banyak kemudahan melalui fitur-fiturnya. "Angle Catering" berinovasi dengan menggabungkan fitur allergy alert, caring you dan calories calculation dalam satu aplikasi. Dengan menggunakan layanan dan fitur pada "Angle Catering", masalah seperti rasa bosan terhadap menu makanan yang kurang inovatif, makanan pemicu suatu alergi dan suatu penyakit dan bahkan masalah berat badan dapat teratasi. Sehingga user dapat lebih percaya diri dalam menjalankan aktivitas kesehariannya.
Item Type: | Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1)) |
---|---|
Subjects: | Sistem Informasi |
Divisions: | Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Sistem Informasi |
Depositing User: | Rospi Marlena |
Date Deposited: | 04 Feb 2023 04:02 |
Last Modified: | 04 Feb 2023 04:02 |
URI: | https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/1164 |