ERLANGGA APRIAN and SOKHIFAHUWU NDRURU (2021) ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM APLIKASI INFORMASI FASILITAS LAYANAN PUBLIK BERBASIS MOBILE. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.
BAGIAN AWAL.pdf
Download (7MB)
BAB I.pdf
Download (2MB)
BAB II.pdf
Download (6MB)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (18MB)
BAGIAN AKHIR.pdf
Download (1MB)
Abstract
Fasilitas publik adalah prasarana yang disediakan untuk kepentingan umum, memberikan kemudahan bagi masyarakat sehingga harus dipelihara dengan baik. Pemerintah sebagai salah satu penyelenggara fasilitas publik yang dibutuhkan oleh masyarakat harus bertanggung jawab dan terus berupaya untuk memberikan pelayanan yang terbaik demi kenyamanan fasilitas publik. Namun banyak fasilitas publik mengalami kerusakan karena kurang dimonitoring sehingga banyak fasilitas publik berkurang nilai gunanya bagi masyarakat. Karena selama ini laporan yang dilakukan kepada pihak penanganan masih perlu di tingkatkan karena masih kurangnya bukti-bukti penting yang digunakan untuk melakukan pengecekan fasilitas publik yang rusak. Untuk mengatasi masalah tersebut, solusi yang diperlukan yaitu merancang sebuah sistem pelaporan yang dapat mempermudah penyedia fasilitas publik dalam memantau fasilitas publik, mempermudah komunikasi antara pemerintah dan masyarakat dalam pelaporan kerusakan fasilitas publik, memudahkan masyarakat dalam melaporkan setiap kerusakan fasilitas publik dengan efektif dan efesien dan membantu pemerintah dalam memberikan feedback terhadap laporan dari masyarakat terkait penanganan laporan dengan bukti hasil penanganan.
Item Type: | Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1)) |
---|---|
Subjects: | Teknik Informatika |
Divisions: | Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Teknik Informatika |
Depositing User: | Adi Kurniawan |
Date Deposited: | 19 Jan 2023 05:04 |
Last Modified: | 19 Jan 2023 05:04 |
URI: | https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/851 |