ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI MOBIL PENJUALAN BAHAN POKOK DAILYVERY

NICHOLAS SANDY KING and KELVIN (2021) ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI MOBIL PENJUALAN BAHAN POKOK DAILYVERY. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (9MB)
[thumbnail of BAB I .pdf] Text
BAB I .pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II .pdf] Text
BAB II .pdf

Download (6MB)
[thumbnail of BAB III .pdf] Text
BAB III .pdf
Restricted to Registered users only

Download (17MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (290kB)

Abstract

Seiring dengan tingkat perkembangan teknologi yang sangat pesat sekarang ini, sistem informasi menjadi salah satu elemen yang sangat penting dalam mendukung dan mempermudah manusia dalam melakukan segala aktivitas sehari-hari. Dalam Situasi pandemi Covid-19 saat ini salah satu aktivitas yang hingga saat ini masih berjalan walaupun menjadi salah satu tempat paling berisiko dalam penyebaran Covid-19 yaitu pasar, yang menjual bahan pokok untuk memenuhi kebutuhan masyarakat sehari-hari. Aplikasi yang telah ada saat ini tidak dapat memenuhi kebutuhan masyarakat sehingga perlu adanya perancangan Aplikasi yang dapat mendukung aktivitas masyarakat saat ini. penulis menggunakan metodologi pengembangan sistem System Development Life Cycle (SDLC), serta merancang tampilan Aplikasi dan database penyimpanan data. Dengan dirancangnya Aplikasi ini diharapkan dapat membantu pengembangan aplikasi untuk membantu aktivitas masyarakat ditengah pandemi.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Sistem Informasi
Depositing User: Rospi Marlena
Date Deposited: 11 Jan 2023 03:54
Last Modified: 11 Jan 2023 03:54
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/636

Actions (login required)

View Item
View Item