INDAH P. NAIPOSPOS and RUBERTO SESAR and STEVEN FREDERIK HIA (2022) ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI BANTUAN SOSIAL DI SUMATERA UTARA. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.
BAGIAN AWALAN.pdf
Download (13MB)
BAB I.pdf
Download (2MB)
BAB II.pdf
Download (6MB)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (18MB)
BAGIAN AKHIR.pdf
Download (1MB)
Abstract
Sumber bantuan sosial biasanya diberikan oleh pemerintah atau organisasi sosial yang langs ung disalurkan kepada masyarakat yang membutuhkan. Bantuan sosial dapat berupa uang, sandang, pangan bahkan obat-obatan yang diperlukan oleh masyarakat sekitar. Perkembangan teknologi infor masi berkembang pesat termasuk pengembangan fitur aplikasi untuk bidang sosial berbasis mobile. D engan teknologi ini, kegiatan bantuan sosial dapat dilakukan melalui pelayanan digital atau aplikasi. Kajian ini dilakukan untuk menganalisis dan merancang sistem bantuan sosial di Sumatera Utara. Ad apun langkah-langkah untuk menyelesaikan permasalahan tersebut adalah melakukan analisis sistem berjalan tentang sistem pada aplikasi KitaBisa.com dan WeCare.id berbasis mobile yang telah ditera pkan, mengidentifikasi masalah dan penyebab masalah pada aplikasi KitaBisa.com dan WeCare.id, d an merancang sistem yang terdiri dari perancangan user interface (mockup) usulan, dan perancangan database usulan. Dari hasil analisis yang telah didapat, disimpulkan bahwa dengan adanya fitur relawan,kerjasama antar instansi, pemesanan ambulans, dan jenis sumbangan diharapkan dapat memudahkan pengguna untuk melakukan kegiatan sosial di Sumatera Utara.
Item Type: | Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1)) |
---|---|
Subjects: | Teknik Informatika |
Divisions: | Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Teknik Informatika |
Depositing User: | Adi Kurniawan |
Date Deposited: | 07 Dec 2022 04:49 |
Last Modified: | 07 Dec 2022 04:49 |
URI: | https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/334 |