PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PADA BIMBINGAN BELAJAR TMC (THE MASTER COLLEGE)

WALDI FIZRALD SIANTURI (2016) PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PADA BIMBINGAN BELAJAR TMC (THE MASTER COLLEGE). Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (6MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (8MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (25MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (389kB)

Abstract

Bimbingan Belajar TMC (The Master College) merupakan lembaga pendidikan yang memiliki tujuan untuk mengembangkan suatu pendidikan dan ilmu pengetahuan. Untuk melaksanakan kegiatan administrasi akademiknya seperti data siswa, data guru, data mata pelajaran, data kelas, data absensi siswa, dan data nilai siswa masih disimpan dalam bentuk arsip dan penyajian laporan menggunakan Microsoft Word serta belum adanya database penyimpanan data. Guna mengatasi masalah tersebut, penulis mengajukan suatu sistem yang baru yang bertujuan untuk membantu menyelesaikan masalah yang dihadapi oleh Bimbingan Belajar TMC agar dapat mengolah data administrasi dengan cepat dan tepat. Adapun metodologi untuk pengembangan sistem untuk menyelesaikan permasalahan, penulis menggunakan metodologi pengembangan sistem SDLC (System Development Life Cycle).

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Sistem Informasi
Depositing User: Rospi Marlena
Date Deposited: 12 May 2023 10:48
Last Modified: 12 May 2023 10:48
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/2682

Actions (login required)

View Item
View Item