APLIKASI MARKETPLACE PENDAMPING WISATA DENGAN API MAPS BERBASIS MOBILE DAN WEB

DAVID BEZALEL ANGGI S. LAOLI and EDINOFRI KARIZAL CANIAGO and HERI TRI WIBOWO (2016) APLIKASI MARKETPLACE PENDAMPING WISATA DENGAN API MAPS BERBASIS MOBILE DAN WEB. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (5MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (13MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (21MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (1MB)

Abstract

Perkembangan teknologi di era modern sejalan dengan inovasi pada banyak hal, salah satunya dalam bidang perkenomian dan pariwisata. Marketplace adalah salah satu cara yang dapat dimanfaatkan untuk mempermudah pencarian, pemesanan bahkan pembayaran dalam proses penyewaan jasa perusahaan jasa perjalanan wisata. Salah satu cara untuk meningkatkan dampak positif dari marketplace pada sektor pariwisata adalah dengan mengintegrasikan marketplace dengan media sosial yang dapat dimanfaatkan oleh wisatawan untuk berbagi informasi. Proses pembayaran yang mudah dan tidak berbelit serta dapat mengakomodasi kebutuhan richi-rich traveler dan backpacker traveler pada saat yang bersamaan dalam satu aplikasi yang sama juga menambah nilai jual dari sebuah marketplace, Kelilingin adalah marketplace yang terintegrasi dengan media sosial dan maps application serta dibangun dengan sistem pencarian konten yang sederhana. Proses pembayaran yang tidak berbelit dengan konsep rekening bersama (rekber) melengkapi aplikasi ini sehingga mudah digunakan oleh wisatawan dan perusahaan jasa perjalanan wisata.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Teknik Informatika
Depositing User: Adi Kurniawan
Date Deposited: 08 May 2023 05:58
Last Modified: 08 May 2023 05:58
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/2518

Actions (login required)

View Item
View Item