PENGARUH RASIO KEUANGAN, STATUS KEPEMILIKAN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2011-2014

SUSANTY (2016) PENGARUH RASIO KEUANGAN, STATUS KEPEMILIKAN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2011-2014. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (6MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (9MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (675kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis dan mengetahui pengaruh rasiokeuangan, Status Kepemilikan dan Ukuran Perusahaan baik secara simultan maupun parsial terhadap Return Saham pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2011-2014. Metode Purposive Sampling digunakan untuk memperoleh sampel sebanyak 19 perusahaan perbankan dari 35 populasi perusahaan perbankan.Penelitian ini menggunakan analisis regresi lienar berganda, Uji asumsi klasik, Uji-F, Uji-t dan uji koefisien Determinasi. Hasil dari Uji simultan menunujukkan seluruh variabel dependen yang diteliti berpengaruh secara signifikan terhadap Return Saham. Hasil uji secara parsial menunjukkan bahwa CAR, ROA, NPL, ROE, NIM, BOPO, LDR, Status Kepemilikan Publik, Status Kepemilikan Manajerial, dan Ukuran Perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap Return Saham, sedangkan EPS berpengaruh signifikan terhadap Return Saham. Variabel Return Saham dapat dijelaskan oleh kesebelas variabel independen sebanyak 18% sedangkan sisanya 82% dipengaruhi oleh faktor lain di luar model.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Akuntansi
Divisions: Fakultas Bisnis > Program Studi S-1 Akuntansi
Depositing User: Merpita Saragih
Date Deposited: 05 May 2023 07:19
Last Modified: 05 May 2023 07:19
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/2470

Actions (login required)

View Item
View Item