PENGEMBANGAN E-COMMERCE BUDIDAYA TANAMAN HIDROPONIK

AWALUDDIN SAGALA and YOSHUA SIODASAGUS L. TOBING (2017) PENGEMBANGAN E-COMMERCE BUDIDAYA TANAMAN HIDROPONIK. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (22MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (457kB)

Abstract

Perkembangan e-commerce di Indonesia dapat menjadi sesuatu yang menjanjikan, tentunya hal ini disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya, jumlah internet yang kian bertambah, sehinga penjualan berbasis e-commerce tidak lagi hal yang baru bagi masyarakat, fitur e-commerce dapat memberikan kemudahan, keuntungan secara finansial maupun non finansial. Sistem tanam hidroponik masih kurang berkembang di Indonesia. Di negara lain seperti Australia, Jepang, Belanda mereka sudah maju menetapkan sistem ini. Di Kawasan ASEAN Indonesia tertinggal Thailand, Malaysia dan Vietnam. Ketiga negara tersebut sangat pesat melakukan sistem ini," ungkap Staf Ahli Asosiasi Hidro Agro Indonesia. Badan Ketahanan Pangan Kota Medan bertekad untuk memajukan tanaman hidroponik. Tekad tersebut telah direalisasikan dengan mengajak para pelaku usaha kecil menengah, khususnya kaum ibu rumah tangga mengikuti pelatihan cara bercocok tanam hidroponik. Dari permasalahan tersebut, maka dirancang perkembangan e-commerce budidaya tanaman Hidroponik. Sistem yang dibangun menggunakan HTML/CSS, PHP, dan MySQL. Adapun fitur-fitur di dalam sistem berupa penjulan/pembelian alat-alat Hidroponik, forum, dan artikel. Tujuan dibangunnya pengembangan ecommerce budidaya tanaman hidroponik berbasis website ini adalah untuk mempermudah penjualan dan pembelian perlengkapan Hidroponik di kota Medan, memberikan kemudahan bagi masyarakat untuk mengakses informasi Hidroponik dengan cara online, dan memperluas informasi teknik Hidroponik dengan melalui media internet. Hasil dari pengujian sistem ini berupa penjualan/pembeli alat-alat hidroponik dapat dilakukan secara online, menemukan produk yang diiginkan, menu yang disediakan telah sesuai, informasi yang diberikan mudah dipahami, dan tampilan website yang menarik.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Teknik Informatika
Depositing User: Adi Kurniawan
Date Deposited: 05 May 2023 04:18
Last Modified: 05 May 2023 04:18
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/2451

Actions (login required)

View Item
View Item