ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI CASH HOLDING PADA PERUSAHAAN NON KEUANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013 – 2015

CAROLINE (2017) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI CASH HOLDING PADA PERUSAHAAN NON KEUANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013 – 2015. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (9MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (524kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh variabel Ukuran Perusahaan, Modal Kerja Bersih, Leverage, Cash Conversion Cycle, Pertumbuhan Penjualan dan Profitabilitas terhadap variabel Cash Holding pada perusahaan non keuangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Periode penelitian yang digunakan yaitu periode 2013-2015. Sampel dalam penelitian ini diperoleh dengan metode purposive sampling. Berdasarkan kriteria yang ada, didapatkan 191 perusahaan yang menjadi sampel penelitian. Data yang digunakan adalah data sekunder. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Ukuran Perusahaan dan variabel Profitabilitas berpengaruh signifikan positif terhadap Cash Holding dan Leverage berpengaruh signifikan negatif terdahap Cash Holding. Sedangkan variabel Modal Kerja Bersih, Cash Conversion Cycle dan Pertumbuhan Penjualan tidak berpengaruh signifikan terhadap variabel Cash Holding. Kemampuan variabel independen dalam menjelaskan variabel dependen sebesar 21,4 %, sedangkan sisanya sebesar 78,6 % dijelaskan oleh variabel lain di luar model penelitian ini.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Akuntansi
Divisions: Fakultas Bisnis > Program Studi S-1 Akuntansi
Depositing User: Merpita Saragih
Date Deposited: 02 May 2023 06:59
Last Modified: 02 May 2023 06:59
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/2362

Actions (login required)

View Item
View Item