PERBANDINGAN MULTI ATTRIBUTE DECISION MAKING PADA PEMILIHAN HOTEL BERBASIS SAW DAN TOPSIS

ALEXIA SRINIWATI PARDOSI and JODI PERMANA BARUS and GRACE FLORENSIA OCTAVIA SIDAURUK (2019) PERBANDINGAN MULTI ATTRIBUTE DECISION MAKING PADA PEMILIHAN HOTEL BERBASIS SAW DAN TOPSIS. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (8MB)
[thumbnail of BAB I .pdf] Text
BAB I .pdf

Download (2MB)
[thumbnail of BAB II .pdf] Text
BAB II .pdf

Download (11MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (907kB)

Abstract

Dalam mencari hotel terbaik tentunya memiliki beberapa kendala dalam pencarian hotel berdasarkan kriteria yang sesuai dengan kebutuhan pengguna. Penelitian ini bertujuan untuk memudahkan pengguna dalam mencari hotel yang sesuai dengan kebutuhan mereka dengan menggunakan metode SAW dan TOPSIS sebagai sarana untuk memudahkan pencarian hotel yang dapat menghitung nilai bobot dari tiap-tiap kriteria yang telah ditentukan oleh peneliti. Adapun hasil eksperimen atau pengujian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa untuk perangkingan alternatif A4 memiliki nilai terbesar sehingga menjadi alternatif terbaik di metode SAW dan TOPSIS A4 memiliki nilai terbesar sehingga menjadi alternatif terbaik .Untuk persentase perubahan perangkingan pada metode SAW sebesar 0,54 sedangkan untuk metode TOPSIS sebesar 0,342215202 pertambahan bobot 0,5 sedangkan untuk pertambahan bobot 1 untuk metode SAW sebesar 1,46 untuk TOPSIS sebesar 0,507599707. Hasil perbandingan eksperimen ini menunjukkan bahwa hasil yang didapatkan metode SAW lebih besar daripada metode TOPSIS sehingga metode SAW menjadi metode yang relevan untuk menyelesaikan kasus seleksi pemilihan hotel.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Sistem Informasi
Depositing User: Rospi Marlena
Date Deposited: 31 Mar 2023 04:19
Last Modified: 31 Mar 2023 04:19
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/2007

Actions (login required)

View Item
View Item