ERIKA SUKAMTO (2019) PENGEMBANGAN SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PENERIMAAN PEGAWAI DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROFILE MATCHING. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.
BAGIAN AWAL .pdf
Download (6MB)
BAB I.pdf
Download (2MB)
BAB II.pdf
Download (18MB)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (22MB)
BAGIAN AKHIR.pdf
Download (439kB)
Abstract
Manusia selalu dihadapkan pada permasalahan dalam mengambil suatu keputusan, begitu juga pada instansi ataupun perusahaan. Instansi atau perusahaan pasti membutuhkan sumber daya manusia yang berkualitas dalam melakukan pekerjaan. Dalam pemilihan sumber daya manusia yang berkualitas, instansi atau organisasi memiliki kriteria yang diinginkan dalam pemilihan sumber daya manusia. Untuk melakukan pemilihan sumber daya manusia berdasarkan kriteria-kriteria yang diinginkan tentu membutuhkan waktu yang tidak singkat dan terkadang tidak tepat sehingga menyulitkan instansi ataupun organisasi dalam memperoleh kandidat terbaik. Oleh karena itu, penulis mengembangkan suatu sistem penunjang keputusan penerimaan pegawai. Sistem ini dikembangkan dengan menggunakan metode profile matching. Dalam pengembangan sistem, penulis menggunakan metodologi pengembangan System Development Life Cycle (SDLC), serta bahasa pemrograman Microsoft Visual Basic 2012 dan DBMS Microsoft SQL Server 2012 untuk penyimpanan datanya. Dengan dikembangkannya sistem ini diharapkan dapat membantu proses penerimaan pegawai sehingga dapat membantu instansi atau perusahaan memperoleh kandidat terbaik secara cepat dan tepat.
Item Type: | Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1)) |
---|---|
Subjects: | Sistem Informasi |
Divisions: | Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Sistem Informasi |
Depositing User: | Rospi Marlena |
Date Deposited: | 28 Mar 2023 07:13 |
Last Modified: | 28 Mar 2023 07:13 |
URI: | https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/1899 |