IMPLEMENTASI CONTENT-BASED RECOMMENDATION PADA APLIKASI JELAJAH DAN BERBAGI KARYA KREATIF BERBASIS WEB DAN MOBILE

BAHRUM SALEH SINAGA and BONA TUA and ROBERT KWANTORO (2018) IMPLEMENTASI CONTENT-BASED RECOMMENDATION PADA APLIKASI JELAJAH DAN BERBAGI KARYA KREATIF BERBASIS WEB DAN MOBILE. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (5MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (8MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (26MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (1MB)

Abstract

Industri Kreatif merupakan hasil dari kreatifitas dan daya cipta setiap individ u. perkembangan industri kreatif semakin hari semakin bertumbuh pesat sementara itu, penyebaran industri kreatif berupa konten digital kepada masyarakat sendiri masih kurang atau jarang, tentunya hal tersebut juga membuat menurunnya apresiasi masyarakat akan industri kreatif disebabkan karena kurangnya wadah bagi para pekerja kreatif untuk dapat berbagi hasil karya kreatif dan kurang relevan isi dari jelajah karya kreatif terhadap minat atau kesukaan masyarakat terhadap karya kreatif. Pengembangan aplikasi berguna untuk mengatasi masalah diatas dengan menerapkan algoritma Content-Based Recommendation yang berperan menyaranka n suatu konten, terkait kemiripan konten tersebut dengan konten lain yang sebelumnya telah disukai oleh pengguna. Rekomendasi terhadap karya kreatif yang diberikan didasarkan pada pemberian like oleh pengguna aplikasi terhadap karya kreatif yang nantinya akan diolah datanya menggunakan algoritma Content-Based Recommendation untuk memperoleh nilai prediksi pada setiap karya kreatif untuk merekomendasikan hasil karya kreatif. Hasil Pengujian menunjukkan bahwa dengan menerapkan algoritma Content- Based Recommendation dalam menghasilkan rekomendasi, memiliki keakuratan yang baik dengan rata-rata error atau nilai MAE (Mean Absolute Error ) yang relatif kecil dan berdasarkan hasil penyebaran kuesioner tingkat kepuasan pengguna terhadap 20 orang pengguna aplikasi didapatkan hasil persentase 79.46 % sangat setuju maka dapat disimpulkan bahwa aplikasi ini bermanfaat bagi masyarakat.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Teknik Informatika
Depositing User: Adi Kurniawan
Date Deposited: 27 Mar 2023 07:22
Last Modified: 27 Mar 2023 07:22
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/1864

Actions (login required)

View Item
View Item