ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDAPATAN DAN PENGELUARAN PADA CAFE COFFEE SOLVE

IFAN MARTHIN MANALU and DYAN WANANDI HSB (2019) ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDAPATAN DAN PENGELUARAN PADA CAFE COFFEE SOLVE. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL .pdf] Text
BAGIAN AWAL .pdf

Download (8MB)
[thumbnail of BAB I .pdf] Text
BAB I .pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II .pdf] Text
BAB II .pdf

Download (10MB)
[thumbnail of BAB III .pdf] Text
BAB III .pdf
Restricted to Registered users only

Download (14MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR .pdf] Text
BAGIAN AKHIR .pdf

Download (309kB)

Abstract

Coffee Solve adalah salah satu cafe yang berada di Perdagangan. Saat ini pada proses pembuatan laporan pendapatan dan pengeluaran perbulannya, memerlukan waktu yang lama, sulitnya mengecek setiap transaksi pendapatan dan pengeluaran yang sudah dilakukan. Serta tidak adanya bukti laporan pengeluaran diluar pembelian seperti biaya gaji, biaya air dan listrik dan laporan pendapatan diluar penjualan seperti uang parkir dan uang tips, yang dapat mempengaruhi pembuatan laporan pendapatan dan pengeluaran. Untuk mengatasi masalah- masalah yang terjadi, penulis merancang sebuah sistem informasi pendapatan dan pengeluaran yang sudah terkomputerisasi, yang dibuat menggunakan Microsoft Visual Studio 2012 dengan format Database Microsoft SQL Server 2012 serta untuk laporannya dibuat dengan Crystal Report version for Studio 2012. Metodologi perancangan sistem ini menggunakan Siklus Hidup Pengembangan Sistem atau System Development Life Cycle (SDLC).

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Sistem Informasi
Depositing User: Rospi Marlena
Date Deposited: 25 Mar 2023 07:20
Last Modified: 25 Mar 2023 07:20
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/1848

Actions (login required)

View Item
View Item