ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFOMASI PEMBELIAN, PENJUALAN, DAN PERSEDIAAN PADA TOKO ARMAN

MARINI WULANDARI HUTAPEA (2019) ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFOMASI PEMBELIAN, PENJUALAN, DAN PERSEDIAAN PADA TOKO ARMAN. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (5MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of BAB II .pdf] Text
BAB II .pdf

Download (7MB)
[thumbnail of BAB III .pdf] Text
BAB III .pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (485kB)

Abstract

Toko Arman merupakan sebuah usaha penjualan kosmetik. Proses pengolahan data transaksi penjualan ke pelanggan membutuhkan waktu yang lama dalam pencarian barang dikarenakan penjualan karyawan Toko Arman mengalamai kesulitan untuk memastikan jenis-jenis barang kosmetik yang tersedia. Proses persediaan barang yang masuk masih menggunakan faktur pembelian sebagai dokumen untuk barang yang masuk dari pemasok, akibatnya sering penumpukan faktur pembelian yang tidak teratur, dan keamanan datanya kurang terjamin sehingga informasi persediaan barang tidak bisa di tampilkan sewaktu-waktu jika diperlukan. Merancang sistem yang digunakan basis data dengan Microsoft SQL Server 2012 yang digunakan sistem usulan dengan menggunakan teknik normalisasi, struktur tabel basis data, dan hubungan antar tabel, antarmuka pemakai dari masukan, sistem usulan dengan menggunakan Microsoft Visual Studio 2012 dan format laporan keluaran sistem usulan dengan menggunakan Crsytal Report 2012. Rancangan sistem informasi pembelian, persediaan, dan penjualan barang dapat dapat memudahlan dalam merekap penjumlahan keseluruhan dan pembuatan laporan dengan cepat dan mudah

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Sistem Informasi
Depositing User: Rospi Marlena
Date Deposited: 23 Mar 2023 04:59
Last Modified: 23 Mar 2023 04:59
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/1799

Actions (login required)

View Item
View Item