SISTEM REKOMENDASI FILM MENGGUNAKAN METODE TYPICALITY-BASED COLLABORATIVE FILTERING BERBASIS WEB

ALDILLAH SAFITRAH and VANURIEL (2018) SISTEM REKOMENDASI FILM MENGGUNAKAN METODE TYPICALITY-BASED COLLABORATIVE FILTERING BERBASIS WEB. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (6MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (19MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (836kB)

Abstract

Film merupakan salah satu media hiburan yang populer dikalangan masyarakat. Ada sekitar 3.827.270 judul film yang telah dirilis di industri perfilman. Dengan banyaknya judul film yang telah dirilis, user sulit untuk menemukan genre film yang di inginkan. Hal tersebut dapat diolah dan dimanfaatkan untuk merekomendasikan film sesuai dengan genre yang terdapat dalam film. Dalam tugas akhir ini dibuatlah sistem rekomendasi film dengan menggunakan metode typicality-based collaborative filtering berbasis web untuk membentuk kelompok-kelompok film yaitu genre film dan memberikan rating pada film dalam kelompok film serta memprediksi nilai rating yang tidak diberikan oleh user. Pengujian dilakukan dengan dua jenis yaitu pengujian dengan MAE(Mean Absolute Error) untuk mengetahui keakurasian rekomendasi dan penyebaran kuisioner terhadap dua puluh orang responden dengan menyediakan sepuluh pertanyaan. Hasil pengujian MAE terhadap sistem rekomendasi film berdasarkan typicality-based collaborative filtering memperoleh nilai yang rendah yaitu 0,268 terhadap prediksi rating dibandingkan dengan nilai sebenarnya. Pada penyebaran kuesioner disediakan 10 pertanyaan linkedlist untuk mengetahui kepuasan pengguna terhadap sistem.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Teknik Informatika
Depositing User: Adi Kurniawan
Date Deposited: 20 Mar 2023 08:34
Last Modified: 20 Mar 2023 08:44
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/1734

Actions (login required)

View Item
View Item