PENGEMBANGAN WEBSITE PENGELOLAAN DAN MONITORING DANA DESA

ROGANDA GULTOM and DHANY PUTRA ARITONANG and RINALDI ROPENRI TOGATOROP (2018) PENGEMBANGAN WEBSITE PENGELOLAAN DAN MONITORING DANA DESA. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (10MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (17MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (419kB)

Abstract

Dana Desa adalah dana yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara yang diperuntukkan bagi Desa untuk mendanai penyelenggaraan pemerintahan, pelaksanaan pembangunan, pembinaan kemasyarakatan, dan pemberdayaan masyarakat desa. Dengan jumlah dana desa yang begitu besar, memungkinkan pihak perangkat desa melakukan tindakan penyelewengan/korupsi dana desa tersebut. Pemerintah telah menyediakan sebuah aplikasi yaitu Aplikasi Sistem Keuangan Desa (SISKEUDES) dalam rangka meningkatkan kualitas tata kelola keuangan desa. Tetapi aplikasi ini hanya dapat digunakan oleh perangkat desa. Masyarakat umum tidak dapat melihat informasi secara bebas dan tidak semua orang diizinkan untuk mengakses aplikasi Siskeudes tersebut. Dalam tugas akhir ini akan dikembangkan sebuah website pengelolaan dana desa secara transparan agar masyarakat umum dapat mengetahui perkembangan penggunaan dana desa tersebut. Hasil pengujian website terhadap masyarakat dan perangkat desa menunjukkan bahwa website ini membantu masyarakat dalam hal mengawasi dan mendapatkan informasi mengenai penggunaan dana desa dan membantu perangkat desa dalam hal pengelolaan dana desa secara transparan.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Teknik Informatika
Depositing User: Adi Kurniawan
Date Deposited: 15 Mar 2023 07:11
Last Modified: 15 Mar 2023 07:11
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/1690

Actions (login required)

View Item
View Item