SISTEM REKOMENDASI BUKU MENGGUNAKAN WEIGHTED BIPARTITE GRAPH PROJECTION ALGORITHM BERBASIS MOBILE DAN WEB

BENNY WIJAYA and ELWIN and GUNAWAN (2019) SISTEM REKOMENDASI BUKU MENGGUNAKAN WEIGHTED BIPARTITE GRAPH PROJECTION ALGORITHM BERBASIS MOBILE DAN WEB. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.

[thumbnail of BAGIAN AWAL.pdf] Text
BAGIAN AWAL.pdf

Download (9MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (5MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (35MB)
[thumbnail of BAGIAN AKHIR.pdf] Text
BAGIAN AKHIR.pdf

Download (1MB)

Abstract

Sistem rekomendasi buku dapat membantu pembaca dalam memilih buku yang sesuai dengan minat. Dikarenakan bertambahnya jumlah buku tiap tahunnya menyebabkan para pembaca kesulitan dalam memilih buku. Oleh karena itu sistem yang dibuat menggunakan Weighted Bipartite Graph Projection Algorithm untuk menghasilkan rekomendasi buku kepada pengguna. Adapun pengujian yang dilakukan berupa pengujian algoritma dengan menggunakan MAE untuk mengukur tingkat akurasi dari algoritma tersebut dan 10-fold cross validation untuk mendapatkan rata-rata dari nilai MAE dan pengujian unit – testing menggunakan metode Black – Box testing yang digunakan untuk mencari kesalahan – kesalahan pada sistem Pengujian unit-testing dilakukan sebanyak 4 kali terhadap tester yang berbeda, pengujian dihentikan setelah tidak ditemukannya kesalahan. Pengujian algorima akan dialkukan pada 2 dataset untuk dibandingkan persentasi rating dan tingkat MAEnya. Berdasarkan hasil pengujian algoritma menunjukkan bahwa algoritma mencapai MAE sebesar 3,2274 pada dataset GoodReads dengan persentasi rating 6,53% dan MAE 1,9449 pada dataset MovieLens dengan persentasi rating 29,4% yang artinya semakin tinggi persentasi rating maka semakin rendah nilai MAE.

Item Type: Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1))
Subjects: Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Teknik Informatika
Depositing User: Adi Kurniawan
Date Deposited: 16 Feb 2023 08:08
Last Modified: 16 Feb 2023 08:08
URI: https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/1417

Actions (login required)

View Item
View Item