GINANJAR PRIADI and JEFRI HARI CHRISTIAN MANURUNG (2019) APLIKASI CONTENT BASED IMAGE RETRIEVAL MENGGUNAKAN FITUR WARNA DAN MORFOLOGI GRADIEN. Undergraduate (S-1) thesis, Universitas Mikroskil.
BAGIAN AWAL.pdf
Download (8MB)
BAB I.pdf
Download (1MB)
BAB II.pdf
Download (19MB)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (13MB)
BAGIAN AKHIR.pdf
Download (1MB)
Abstract
Content based image retrieval adalah teknik pencarian gambar dari database. Mencari dan menemukan gambar merupakan tantangan yang membutuhkan solusi yang melibatkan berbagai proses. Ketika melakukan proses pencarian gambar terdapat kesulitan membedakan warna yang sama dalam kategori gambar yang berbeda, hal itu menyebabkan berbedanya hasil pencarian dengan gambar yang dimasukan. Pencarian gambar dapat dilakukan berdasarkan informasi fitur dari gambar. Fitur gambar dapat berupa warna, tekstur, bentuk, dan lain-lain. Penelitian ini menggunakan fitur warna dan bentuk pada pencarian gambar untuk mendapatkan hasil pencarian gambar yang sesuai. HSV Color Space digunakan untuk mengekstrak fitur warna dengan pendekatan kuantisasi pada HSV. Morfologi gradien digunakan untuk mendapatkan bentuk dari gambar lalu di ekstrak menggunakan metode integral proyeksi. Hasil pencarian gambar diperoleh dari perbandingan fitur warna dan bentuk pada dataset menggunakan euclidean distance. Selanjutnya nilai euclidean distance hasil pencarian fitur warna dan fitur bentuk akan dikombinasi untuk mendapatkan fitur gabungan. Dataset yang digunakan berasal dari dataset Wang. Hasil penelitian menunjukkan hasil pencarian gambar pada dataset Wang menggunakan kombinasi fitur warna dan bentuk mampu mencari gambar yang relevan dengan gambar masukan dan menghasilkan nilai presisi yang lebih baik dibanding dengan pencarian
Item Type: | Tugas Akhir / Tesis (Undergraduate (S-1)) |
---|---|
Subjects: | Teknik Informatika |
Divisions: | Fakultas Informatika > Program Studi S-1 Teknik Informatika |
Depositing User: | Adi Kurniawan |
Date Deposited: | 14 Feb 2023 08:57 |
Last Modified: | 14 Feb 2023 08:57 |
URI: | https://repository.mikroskil.ac.id/id/eprint/1354 |